Sektor pertanian belum menjadi prioritas utama penyaluran kredit perbankan di Sumatra Barat, meski paling dominan sebagai struktur penopang ekonomi Sumbar. Sektor pertanian masih menjadi “anak tiri” dalam mendapatkan kredit bank meski ujung tombak ekonomi daerah.
Sejumlah titik jalan di Pasaman Barat dilanda longsor. Longsor tepatnya terjadi antara ibu kota kabupaten Simpang Empat menuju menuju Talu, Kecamatan Talamau pada Selasa (21/6/2022) malam.
Pemerintah pusat memutuskan membatalkan rencana pembangunan fly over di kawasan Sitinjau Lauik, Lubuk Kilangan, Kota Padang yang sebelumnya diajukan oleh Pemerintah Provinsi Sumatra Barat (Sumbar).
Wakil Gubernur Sumatra Barat Audy Joinaldy mengatakan, Pemrov Sumbar tetap berkomitmen melarang ritel Alfamart dan Indomaret beroperasi di sana. Langkah itu bertujuan menyelamatkan pedagang lokal yang ada di Sumbar.
Bentrok fisik terjadi antara warga di Kampung Garuntang, Jorong Pasir Bintungan, Nagari Aia Gadang, Kecamatan Pasaman, Kabupaten Pasaman Barat, Sumatra Barat (Sumbar) dengan Kelompok Tani Bali Grup, Sabtu (18/6/2022). Gesekan kedua belah pihak mengakibatkan sejumlah orang luka-luka.
Konsumsi ikan warga Kota Padang masih terbilang rendah meski berada di pinggir laut, tepatnya Samudera Hindia yang kaya berbagai jenis ikan. Konsumsi ikan warga setempat baru 42 kg per kapita per tahun.
Harga cabai merah di Sumatra Barat terus mengalami kenaikan sejak beberapa hari terakhir dan tercatat paling mahal di seantero Indonesia. Padahal, Sumbar termasuk salah satu daerah penghasil cabai merah.
Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sumatra Barat (Sumbar) bersama Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) resmi menetapkan Peraturan Daerah (Perda) tentang Mars Sumatera Barat dalam rapat paripurna di Ruang Sidang Utama DPRD Sumbar, Senin (13/6/2022).
Gubernur Sumatra Barat (Sumbar) Mahyeldi Ansharullah mengecam adanya pedagang di Jakarta Utara yang menjual Randang Babi mengatasnamakan Masakan Padang. Makanan itu dinilai tidak sesuai dengan falsafah orang Minangkabau.
Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Mahmud Yunus Batusangkar dan IAIN Sjech M. Djamil Djambek Bukittinggi sah beralih status menjadi Uiniversitas Islam Negeri (UIN).
Manajemen Bank Nagari mencatat total 190 nasabah menjadi korban kejahatan skimming. Akibatnya, Bank Pembangunan Daerah (BPD) Sumatra Barat (Sumbar) itu mengalami kerugian Rp2,5 miliar.
Mantan Kapolda Sumatra Barat Irjen Pol Toni Harmanto diadukan ke Komnas HAM, Senin (6/6/2022). Jenderal bintang dua yang kini menjabat Kapolda Sumatra Selatan itu diadukan penerus mamak kepala waris kaum Maboed yakni M Yusuf.
Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sumatra Barat (Sumbar) meresmikan operasional Inovasi Pelayanan Samsat Wisata dan Samsat Terminal di Bukittinggi. Peresmian diiringi dengan penyerahan Dana Bagi Hasil (DBH) pajak Provinsi Sumbar Triwulan 1 di Bukittinggi